Home Jaga Indonesia

    Panglima TNI dan Kapolri Keliling Jabar, DIY, Jatim dan Jateng Tinjau Vaksinasi Massal dan Pos Penyekatan

    by Admin Tiroe
    Juli 9, 2021
    in Jaga Indonesia
    0 0
    0
    Panglima TNI dan Kapolri Keliling Jabar, DIY, Jatim dan Jateng Tinjau Vaksinasi Massal dan Pos Penyekatan
    0
    SHARES
    0
    VIEWS
    Share on FacebookShare on Twitter
    JAKARTA – Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo melakukan road show ke sejumlah daerah untuk memantau langsung sejumlah kegiatan terkait PPKM Darurat.

    Kadiv Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono mengungkapkan Panglima TNI dan Kapolri mengunjungi sejumlah daerah di Jawa Barat, DI Yogyakarta, Jawa Tengah dan Jawa Timur.

    “Kegiatan dilakukan hari ini sampai besok. Tujuannya meninjau langsung kegiatan vaksinasi massal, posko PPKM termasuk penyekatan jalan,” kata Argo dalam keterangannya, Kamis (8/7/2021).

    Menurut dia, di Bandung, Jawa Barat Panglima dan Kapolri akan meninjau vaksinasi di GOR Arcamanik dilanjutkan ke Posko PPKM Taman Sari.

    Kemudian di Yogyakarta, keduanya akan meninjau vaksinasi di GSA Lanud Adi Sutjipto diteruskan ke Pos Penyekatan di Prambanan.

    “Di Jawa Timur selain meninjau vaksinasi dan pos penyekatan, Panglima dan Kapolri juga akan melakukan kegiatan internal,” ujar Argo.

    Admin Tiroe

    Admin Tiroe

    Recommended

    Diduga Hendak Demo Tolak PPKM, Sejumlah Orang Diamankan Polisi

    Diduga Hendak Demo Tolak PPKM, Sejumlah Orang Diamankan Polisi

    4 tahun ago
    Polisi bubarkan kerumunan promo BTS Meal McDonald’s di Medan

    Polisi bubarkan kerumunan promo BTS Meal McDonald’s di Medan

    4 tahun ago

    Popular News

      Connect with us

      • Kode Etik Jurnalistik
      • Kebijakan Privasi
      • Tentang Kami
      • Disclaimer
      • Pedoman Pemberitaan Media Siber
      [qoxag_footer text="Copyright Tiroe {year}. All Right Reserved"]
      wpDiscuz